by Pandu Fisip | Oct 15, 2023 | Rilis Berita, Uncategorized
Potensi pasar berkelanjutan lulusan perguruan tinggi dewasa ini mengalami perubahan signifikan. Terbukti dengan tingginya animo mahasiswa masuk dalam 5 besar PTN/PTS, serta transformasi lapangan pekerjaan dari konvensional ke digital. Namun demikian menyimpan...
by Pandu Fisip | Oct 11, 2023 | Rilis Berita, Uncategorized
Pesatnya perkembangan teknologi serta keterbukaan informasi publik dewasa ini, menuntut kebutuhan terhadap pemberitaan sebuah informasi secara aktual dan faktual. Derasnya arus informasi turut serta mempengaruhi kebutuhan keterampilan dalam menyampaikan pemberitaan...
by Pandu Fisip | Oct 9, 2023 | Rilis Berita, Uncategorized
Kegiatan malam Inagurasi Kegiatan Pembinaan Pengembangan Mahasiswa Baru (PPMB) 2023 Fakultas Ilmu Sosial dan Ilmu Politik Universitas Jember berlangsung sangat meriah. Dengan mengusung tema ” Tempo Intelektual: Akselerasi Progresif Mahasiswa dalam Menata...
by Pandu Fisip | Oct 3, 2023 | Uncategorized
Penilaian kinerja tenaga kependidikan merupakan hal yang rutin dilakukan setiap 3 bulan yang merupakan policy atau kebijakan penilaian di Universitas Jember. Pada periode kali ini telah memasuki Evaluasi kerja Triwulan ke 3 dan akan memasuki masa kerja pada triwulan...
by Pandu Fisip | Oct 3, 2023 | Rilis Berita, Uncategorized
Program Studi Hubungan Internasional, FISIP, Universitas Jember kembali menorehkan prestasi yang luar biasa, yaitu dengan diraihnya akreditasi tingkat internasional, FIBAA (Foundation for International Business Administration Accreditation). Akreditasi FIBAA Program...
by Pandu Fisip | Sep 16, 2023 | Rilis Berita, Uncategorized
UIN KHAS Jember atau Universitas Islam Negeri Kiai Haji Achmad Siddiq Jember pada Hari Jumat, 15 September 2023 melakukan ajang silahturahmi dan studi banding terkait Gugus Penjaminan Mutu Fakultas. Bertempat di ruang Internasional, para jajaran GPM dan Koordinator...