Selamat Datang di

Program Studi DIII Perpajakan
Lets Join Us

PROFIL PROGRAM STUDI

VISI

“Menjadi Program Studi Vokasi yang Unggul Dalam Bidang Perpajakan yang Berwawasan Lingkungan Bisnis dan Agroindustri di Era Global”

MISI

  1. Menyelenggarakan dan mengembangkan pendidikan ilmu Perpajakan yang unggul,serta berwawasan lingkungan bisnis dan agroindustri di era globa
  2. Menyelenggarakan dan mengembangkan penelitian dalam keilmuan perpajakan yang unggul dan berwawasan lingkungan bisnis dan agroindustry di era global
  3. Meyelenggarakan dan mengembangkan pengabdian masyarakat yang unggul di lingkungan bisnis dan agroindustri di era global
  4. Membangun dan memperkokoh jejaring kerjasama dengan stakeholders regional maupun nasional untuk peningkatan keunggulan PS Pajak di era global
  5. Menjadikan PS Pajak FISIP UNEJ sebagai pelopor perpajakan dilingkungan bisnis dan agroindustri di era global

TUJUAN PENDIDIKAN

  1. Menghasilkan lulusan pendidikan ilmu Perpajakan yang unggul, dan nasional serta berwawasan lingkungan bisnis dan agroindustry di era global
  2. Menghasilkan penelitian dalam keilmuan perpajakan yang unggul dan berwawasan lingkungan bisnis dan agroindustry di era global
  3. Menghasilkan pengabdian masyarakat yang unggul di lingkungan bisnis dan agroindustry di era global
  4. Menghasilkan dan menguatkan jejaring kerjasama dengan stakeholders regional maupun nasional untuk peningkatan keunggulan PS Pajak era global
  5. Menjadikan PS Pajak FISIP UNEJ sebagai pelopor perpajakan dilingkungan bisnis dan agroindustry di era global

STRATEGI

  1. Peningkatan kualitas mahasiswa ilmu Perpajakan yang unggul, serta berwawasan lingkungan bisnis dan agroindustri
  2. Pengembangan Outcome Based Education (OBE) dalam kurikulum pembelajaran
  3. Pengembangan daya nalar, bakat, serta soft skill mahasiswa di bidang perpajakan
  4. Pengembangan sistem pembelajaran bebasis Project Based Learn (PBL) dan Case Study
  5. Peningkatan Akreditasi “A” menjadi unggul

DOSEN PENGAJAR

Dr. Yuslinda Dwi Handini, S.Sos., M.AB.

Koordinator Program Studi D3 Perpajakan

Galih Wicaksono, S.E.,M.Si.,Akt

Dosen Program Studi D3 Perpajakan

Yeni Puspita, S.E.,M.E.

Dosen Program Studi D3 Perpajakan

Aryo Prakoso, S.E., M.SA.,Ak

Dosen Program Studi D3 Perpajakan

Nurcahyaning Dwi Kusumaningrum, S.E., M.A.

Dosen Program Studi D3 Perpajakan

Venantya Asmandani S.E., M.A.

Dosen Program Studi D3 Perpajakan

AKADEMIK

DOKUMEN WAJIB

B3 (Kemahasiswaan)

Dokumen Profil Mahasiswa

Dokumen SOP Pengajuan Beasiswa dan Magang

Dokumen terkait Layanan dan Fasilitas Kemahasiswaan

Dokumen Kebijakan dan Prosedur Penerimaan Mahasiswa

Dokumen Pedoman Non-Akademik Mahasiswa

B4 (Sumber Daya Manusia)

Data Profil Dosen Tetap dan Tenaga Kependidikan

B6 (Pendidikan)

Dokumen Terkait Capaian Pembelajaran

Dokumen OBE

Dokumen Pedoman Akademik Mahasiswa

Dokumen Hasil Pengembangan, Implementasi, dan Evaluasi Kurikulum

Dokumen Hasil Pengukuran Capaian Pembelajaran

B7 (Penelitian)
  1. Dokumen Keterlibatan Dosen pada Penelitian Sesuai Bidang Ilmu
  2. Dokumen Keterlibatan Dosen pada Penelitian dengan Industri
  3. Dokumen Sumber Pendanaan Penelitian
  4. Bukti Hasil Penelitian Digunakan untuk Mendukung Proses Belajar Mengajar
  5. SK Keterlibatan Mahasiswa dalam Penelitian
B8 (Pengabdian Kepada Masyarakat)

1. Dokumen Keterlibatan Dosen pada PkM Sesuai Bidang Ilmu

2. Dokumen Keterlibatan Dosen pada PkM dengan Industri

3. Dokumen Sumber Pendanaan PkM

4. Bukti Hasil PkM Digunakan untuk Mendukung Proses Belajar Mengajar

  • Hasil Integrasi PkM
  • Buku Digital Business
  • RPS Akuntansi Biaya

5. SK Keterlibatan Mahasiswa dalam Kegiatan PkM

B9 (Luaran dan Capaian Tridharma)

1. Dokumen Hasil Pembahasan Kurikulum dengan Semua Pemangku Kepentingan

2. Dokumen Hasil Pengembangan, Implementasi dan Evaluasi Kurikulum

3. Dokumen Rekognisi Hasil Pendidikan dan Pengajaran

  • Dokumen Rekognisi Hasil Pendidikan dan Pengajaran
  • DKPS Rekognisi Hasil Pendidikan dan Pengajaran

4. Dokumen Tracer Study

5. Dokumen Rekognisi Hasil dari Penelitian dan PkM

6. Dokumen Penelitian dan PkM yang Menghasilkan Output dan Outcome

7. Dokumen Pemanfaatan Intelektual Hasil dari Penelitian dan PkM

KURIKULUM

SEMESTER 1
NO KODE MATA KULIAH SKS PRA STATUS KET KELOMPOK
1 MPK9006 PENDIDIKAN KEWARGANEGARAAN 2 WAUN GAGE MPK
2 UNU9002 BAHASA INGGRIS 2 WAUN GAGE MKK
3 UNU9004 FILSAFAT ILMU PENGETAHUAN & ETIKA AKADEMIK 2 WAUN GAGE MPK
4 UNU9007 PENGANTAR MANAJEMEN & KEWIRAUSAHAAN 2 WAUN GAGE MKK
5 SPP0191 PENGANTAR AKUNTANSI 1 3 WAPRO GA MKK
6 SPU0201 PENGANTAR ILMU EKONOMI 3 WAFAK GAGE MKK
7 SPP0192 PENGANTAR PERPAJAKAN 3 WAPRO GA MKK
8 MPK9007 BAHASA INDONESIA 2 WAUN GAGE MPK
9 SPP0210 PENGANTAR ILMU ADMINISTRASI 3 WAFAK GAGE MKK
9 TOTAL SKS 22
SEMESTER 2
NO KODE MATA KULIAH SKS PRA STATUS KET KELOMPOK
1 UNU9003 PENGANTAR TEKNOLOGI INFORMASI 2 WAUN GAGE MPK
2 UNU9001 PENDIDIKAN PANCASILA 2 WAUN GAGE MPK
3 SPP0292 PENGANTAR AKUNTANSI 2 3 WAPRO GE MKK
4 SPP0291 PRAKTIK BAHASA INGGRIS BISNIS 2 WAPRO GAGE MKB
5 SPP0102 KETENTUAN UMUM DAN TATA CARA PERPAJAKAN 3 WAPRO GE MKK
6 SPP0294 PRAKTIK PENGANTAR AKUNTANSI 2 WAPRO GE MKB
7 SPP0314 SISTEM EKONOMI INDONESIA 2 WAFAK GAGE MKK
8 SPP0293 SISTEM HUKUM INDONESIA DAN HUKUM BISNIS 2 WAFAK GAGE MPB
9 MPK9001 PENDIDIKAN AGAMA ISLAM 2 WAUN GAGE MPK
MPK9002 PENDIDIKAN AGAMA KRISTEN
MPK9003 PENDIDIKAN AGAMA KHATOLIK
MPK9004 PENDIDIKAN AGAMA HINDU
MPK9005 PENDIDIKAN AGAMA BUDHA
9 TOTAL SKS 20
SEMESTER 3
NO KODE MATA KULIAH SKS PRA STATUS KET KELOMPOK
1 SPP0391 AKUNTANSI KEUANGAN MENENGAH 1 3 WAPRO GA MKB
2 SPP0204 PAJAK PENGHASILAN 3 WAPRO GA MKK
3 SPP0394 PAJAK PERTAMBAHAN NILAI DAN PAJAK PENJUALAN ATAS BARANG MEWAH 3 WAPRO GA MKK
4 SPP0414 AKUNTANSI BIAYA 3 WAPRO GA MKB
5 SPP0418 PAJAK DAERAH DAN RETRIBUSI DAERAH 3 WAPRO GA MKK
6 SPP0392 PBB, BPHTB, DAN BEA MATERAI 3 WAPRO GA MKK
7 SPP0393 ADMINISTRASI KEUANGAN NEGARA DAN PERPAJAKAN 3 WAPRO GA MPB
8 SPP0395 BEA CUKAI DAN EKSPOR IMPOR 3 WAPRO GA MKK
8 TOTAL SKS 24
SEMESTER 4
NO KODE MATA KULIAH SKS PRA STATUS KET KELOMPOK
1 SPP0492 AKUNTANSI KEUANGAN MENENGAH 2 3 WAPRO GE MKB
2 SPP0493 TEKNIK PENULISAN LAPORAN 3 WAFAK GAGE MPB
3 SPP0495 AKUNTANSI SEKTOR PUBLIK 3 WAPRO GE MKK
4 SPP0497 PRAKTIK PPN & PPnBM 3 WAPRO GE MKB
5 SPP0491 PRAKTIK PPh PEMOTONGAN DAN PEMUNGUTAN 3 WAPRO GE MKB
6 SPP0496 SISTEM INFORMASI AKUNTANSI 2 WAPRO GE MKB
7 SPP0209 MATEMATIKA BISNIS 2 WAFAK GAGE MKK
8 SPU0494 STATISTIK DESKRIPTIF 2 WAFAK GAGE MPB
8 TOTAL SKS 21
SEMESTER 5
NO KODE MATA KULIAH SKS PRA STATUS KET KELOMPOK
1 SPP0591 AKUNTANSI KEUANGAN LANJUTAN 3 WAPRO GA MKB
2 SPP0596 PRAKTIK PPh ORANG PRIBADI DAN BADAN 3 WAPRO GA MKB
3 SPP0595 MANAJEMEN PERPAJAKAN 3 WAPRO GA MKB
4 SPP0523 AKUNTANSI PAJAK 3 WAPRO GA MKB
5 SPP0593 PERPAJAKAN INTERNASIONAL 2 WAPRO GA MPB
6 SPP0594 PRAKTIK KOMPUTER PERPAJAKAN 2 WAPRO GA MKB
7 SPP0592 TEORI AUDITING DAN PEMERIKSAAN PAJAK 3 WAPRO GA MKB
8 SPU0508 PRAKTEK KERJA LAPANGAN 2 WAFAK GA MBB
8 TOTAL SKS 21
SEMESTER 6
NO KODE MATA KULIAH SKS PRA STATUS KET KELOMPOK
1 SPU0609 PRAKTEK KERJA NYATA 3 WAFAK GAGE MBB
2 SPU0610 LAPORAN HASIL PRAKTEK KERJA NYATA 2 WAFAK GAGE MBB
2 TOTAL SKS 5
44 TOTAL SKS YANG DITEMPUH 113

KALENDER AKADEMIK

Penerimaan Mahasiswa Baru

Fasilitas

Kerjasama

KEMAHASISWAAN

Prestasi Mahasiswa

Organisasi Mahasiswa

Kepuasan Mahasiswa