by Pandu Fisip | Feb 27, 2025 | Rilis Berita
Fakultas Ilmu Sosial dan Ilmu Politik (FISIP) Universitas Jember menggelar Workshop Rapat Kerja Tahunan (RKT) 2025 pada tanggal 27 Februari 2025 di Ruang Internasional, FISIP, Universitas Jember. Acara ini dihadiri oleh seluruh pimpinan fakultas, ketua jurusan, ketua...
by Pandu Fisip | Feb 26, 2025 | Rilis Berita
Program Studi Hubungan Internasional (HI), FISIP, Universitas Jember resmi meluncurkan jurnal ilmiah perdana mereka yang diberi nama “Indo-Pacific Journal of Soft Power (IPJSP)”. Kegiatan yang berlangsung dari tanggal 24-26 Februari 2025, bertempat di...
by Pandu Fisip | Feb 26, 2025 | Rilis Berita
Fakultas Ilmu Sosial dan Ilmu Politik (FISIP) Universitas Jember (UNEJ) memperkuat jalinan kerja sama dengan dunia industri melalui penandatanganan Memorandum of Agreement (MOA) bersama PT. Wahana Pronatural, Tbk. Acara penandatanganan ini berlangsung di Ruang...
by Pandu Fisip | Feb 25, 2025 | Rilis Berita
Program Studi Doktor Ilmu Administrasi Fakultas Ilmu Sosial dan Ilmu Politik (FISIP) Universitas Jember (UNEJ) menggelar ujian terbuka disertasi atas nama Zaki Al Mubarok, S.Pd.I.,M.Si. pada hari Selasa, 25 Februari 2025 di Aula FISIP UNEJ. Disertasi yang diangkat...
by Pandu Fisip | Feb 20, 2025 | Rilis Berita, UKM KEWIRAUSAHAAN
Unit Kegiatan Mahasiswa (UKM) Kewirausahaan Fakultas Ilmu Sosial dan Ilmu Politik (FISIP) Universitas Jember (UNEJ) menggelar kegiatan “Harmonisasi Kepengurusan” yang berlangsung selama tiga hari, mulai tanggal 17 hingga 20 Februari 2025. Kegiatan ini...