PROFIL PROGRAM STUDI
VISI
“Menjadi Program Studi Vokasi yang Unggul Dalam Bidang Perpajakan yang Berwawasan Lingkungan Bisnis dan Agroindustri di Era Global”
MISI
- Menyelenggarakan dan mengembangkan pendidikan ilmu Perpajakan yang unggul,serta berwawasan lingkungan bisnis dan agroindustri di era globa
- Menyelenggarakan dan mengembangkan penelitian dalam keilmuan perpajakan yang unggul dan berwawasan lingkungan bisnis dan agroindustry di era global
- Meyelenggarakan dan mengembangkan pengabdian masyarakat yang unggul di lingkungan bisnis dan agroindustri di era global
- Membangun dan memperkokoh jejaring kerjasama dengan stakeholders regional maupun nasional untuk peningkatan keunggulan PS Pajak di era global
- Menjadikan PS Pajak FISIP UNEJ sebagai pelopor perpajakan dilingkungan bisnis dan agroindustri di era global
TUJUAN PENDIDIKAN
- Menghasilkan lulusan pendidikan ilmu Perpajakan yang unggul, dan nasional serta berwawasan lingkungan bisnis dan agroindustry di era global
- Menghasilkan penelitian dalam keilmuan perpajakan yang unggul dan berwawasan lingkungan bisnis dan agroindustry di era global
- Menghasilkan pengabdian masyarakat yang unggul di lingkungan bisnis dan agroindustry di era global
- Menghasilkan dan menguatkan jejaring kerjasama dengan stakeholders regional maupun nasional untuk peningkatan keunggulan PS Pajak era global
- Menjadikan PS Pajak FISIP UNEJ sebagai pelopor perpajakan dilingkungan bisnis dan agroindustry di era global
STRATEGI
- Peningkatan kualitas mahasiswa ilmu Perpajakan yang unggul, serta berwawasan lingkungan bisnis dan agroindustri
- Pengembangan Outcome Based Education (OBE) dalam kurikulum pembelajaran
- Pengembangan daya nalar, bakat, serta soft skill mahasiswa di bidang perpajakan
- Pengembangan sistem pembelajaran bebasis Project Based Learn (PBL) dan Case Study
- Peningkatan Akreditasi “A” menjadi unggul